PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO - FT UNJ

Assalamualaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah, puji syukur dipanjatkan kehadirat Allah SWT, atas perkenannya website Program Studi Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Jakarta ini dapat diluncurkan sebagai bentuk tanggung jawab sosial sekaligus keterbukaan informasi. Web site ini menyajikan berbagai informasi seperti SDM, kurikulum, Fasilitas Pembelajaran, Laboratorium, pengajaran, penelitian, pengabdian pada masyarakat, Publikasi, HKI, dan Kemahasiswaan yang sangat bermanfaat bagi masyarakat pada umumnya dan mahasiswa, calon mahasiswa serta alumni pada khususnya. Kiranya website ini dapat memberi manfaat bagi kita semua. Wassalam.

mainavatar-min
massus subekti
Kaprodi Elektro FT UNJ

INFORMASI

Kemahasiswaan

Mempersiapkan Mahasiswa yang berkarakter, aktif, dan kompeten pada bidangnya...

Pengabdian Masyarakat

              Setiap tahunnya Prodi Pendidikan Teknik Elektro UNJ mengadakan P2M (Pengabdian Pada Masyarakat). Program ini merupakan kesempatan yang baik bagi akademisi untuk menyalurkan dan bertukar ilmu dengan kalangan masyarakat. Pada kegiatan P2M 2019 lalu, prodi PTE UNJ mengangkat beberapa topik pelatihan dan pengembangan keahlian bagi institusi Sekolah Menengah Kejuruan, dengan fokus kepada bidang teknologi dan digitalitalisasi…  Selengkapnya ➜

Ikuti kami di Media Sosial
LAYANAN INFORMASI
Gedung L2, Kampus A Universitas Negeri Jakarta, Jalan Rawamangun Muka Jakarta Timur 13220

Telp
+62 21 4712137

Email Prodi
LAYANAN MAHASISWA

Skripsi, Tugas Akhir, PKM, PKL, BPA, PPL, Peraturan-Peraturan. Masuk ke:

KELAS ONLINE
Hak Cipta ©2020-2021 Program Studi Pendidikan Teknik Elektro UNJ